- Perhatikan 5 hal ini jika kamu seorang yang suka traveling sendiri
- Ayo Datang Ke Holiday Program “Saat Liburan Belajar Menjadi Inventor”
- Jangan Lupa Datang ke Festival Pembaca Indonesia 2016
- Yuks Datang ke Festival jajanan Bandung 2016
- Maen Ke Yogyakarta, Jangan Lupa Beli Oleh Oleh Ini
- Bukan hanya Casino, ini Tempat Wisata di Macau
- Seberapa Penting Mengisi Kolom Ulasan Hotel
- Yuk, Main Air di Curug Cigamea!
- Meski Cantik, Bali tak Jadi Pulau Terbaik di Dunia
- Mengkonsumsi Makanan Ini Dapat Mencegah Jetlag
Cara Hemat Saat Liburan diluar negeri

Berlibur diluar negeri memang sangat mengasyikan dan kini seakan sudah menjadi tujuan wisata oleh sebagian besar backapacker. Banyak tempat diluar negeri yang menghadirkan harga yang cukup murah namun juga tetap memberikan pengalaman yang luar biasa. Namun tidak sedikit juga, tempat diluar negeri yang bisa menguras dompet anda.
Bagi seorang backpaker tentu memilih liburan diluar negeri harus yang bisa sesuai dengan budget. Cara terbaik adalah dengan menurunkan ego dan kehidupan mewah. Liburan diluar negeri bisa dilakukan dengan murah asalkan kita mau berhemat namun tetap memberikan pengalaman yang tak terlupakan. Dan berikut adalah tipsnya.
Tips Hemat Liburan di Luar Negeri
Pilih Penginapan
Saat liburan keluar negeri hal terpenting adalah tempat penginapan. Biasanya para backpacker akan memilih hotel dengan fasilitas terbaik. Namun jika ingin berhemat, tidak ada salahnya untuk memilih penginapan dengan harga terjangkau seperti hostel. Hostel jauh lebih murah dibandingkan menginap dihotel. Atau anda juga bisa memilih guest house.
Berjalan kaki
Beberapa negara menghadirkan tempat yang ramah untuk pejalan kaki. tidak ada salahnya untuk berjalan kaki diluar negeri untuk menghemat budget. Bahkan saat ini ada juga tour berjalan kaki, tentu ini bisa menghemat uang anda.
Berkemas ringan
Bagi backpacker memang lebih baik membawa barang bawaan sedikit. Hal ini akan memudahkan anda untuk berpergian dari satu tempat ketempat lain.
Memilih oleh oleh
Jalan ke luar negeri tidak afdol rasanya jika tidak belanja oleh oleh, dibandingkan belanja di toko. Anda bisa mencari toko grosir. Sehingga harga yang didapat jauh lebih murah
0 comments